Dalam tutorial ini akan dibahas mengenai bagaimana cara mengolah data arus. Langkah petama yang mesti dilakukan adalah membuka file arus Indonesia yang bertype (*.var). Pilih Open > buka file Arus Indonesia . Lalu zoom daerah yang di amati. Untuk menampilkan arus permukaan secara umum dalam ODV, setelah meng-zoom beberapa stasiun yang dekat dengan daratan, pindahkan ke mode surface (F12), atur Display Option. Pada bagian Data display style pilih Arrows.
Agar tanda arus nampak jelas, atur Arrow Properties seperti yang tertera di bawah ini :
Setelah itu Export data arus tersebut kedalam file bertype (*.txt) dengan memilih menu Export > ODV Spreadsheet > tentukan lokasi penyimpanan.
Komentar dari Anda akan sangat saya hargai.